Friday, January 18, 2013

Tutorial Windows Server 2003

Sejak awal, Microsoft sering merubah-ubah nama produk nya. Namun, sebenarnya nama produk Microsoft tersebut diberikan atas dasar tahun pembuatannya misalnya Windows 95, Windows 98, Windows 2000, dan Windows 2003. Instalasi Windows Server 2003 dapat dilakukan dengan mudah apabila mempunyai kapabilitas untuk mengerti apa yang dipilih. Apabila hanya men-klik tombol next maka akan menimbulkan masalah pada pengaturan selanjutnya. Oleh karena itu, anda diharapkan berhati-hati dalam melakukan beberapa opsi pada saat anda melakukan proses instalasi.

Hardware Compatibility List (HCL) berisi informasi setiap hardware yang compatible dengan sistem operasi yang digunakan. Anda diharapkan memeriksa terlebih dahulu spesifikasi hardware yang anda miliki agar instalasi Windows Server 2003 anda tidak bermasalah.

Instalasi Windows Server 2003 tidak dapat dilakukan apabila hardware tersebut tidak memenuhi syarat HCL. Sehingga apabila anda ingin menginstal Windows Server 2003, maka anda harus mengganti hardware anda yang compatible. Hal tersebut dikarenakan tidak semua hardware didukung oleh sistem operasi Microsoft ini. Untuk selengkapnya mengenai bahasan Windows Server 2003, anda bisa mempelajarinya sendiri. Silahkan Klik Disini untuk mendownload tutorial tersebut.

0 komentar:

Post a Comment